- Trakea adalah tabung berbentuk pita seperti huruf C yang di bentuk oleh tulang-tulang rawan yang di sempurnakan oleh selaput.
Fungsinya: untuk mengeluarkan benda asing yang masuk. - Bronkus merupakan lanjutan trakea.
Fungsinya: tempat terjadinya pertukaran udara antara oksigen dengan karbondioksida. - Bronkiolus adalah percabangan dari bronkus pada batang tenggorok manusia.
Fungsinya: saluran transisional antara jalan napas konduksi dan jalan udara pertukaran gas. - Alveolus merupakan ujung dari bronkiolus berupa kantong kecil yang salah satunya terbuka sehingga menyerupai busa.
Fungsinya: tempat terjadinya difusi gas pernapasan dan Merupakan tempat pertukaran O2 dan CO2. - Pleura adalah suatu membaran serosa yang halus membentuk suatu kantong tempat paru-paru berada yang jumlahnya ada dua buah dan masing-masing tidak berhubungan.
Fungsinya: sebagai pelicin gesekan antara permukaan kedua pleura pada waktu pernafasan.
WASSALAMU ALAIKUM | SAlam Blogger
0 Response to "Bagian Paru - Paru beserta fungsinya"
Posting Komentar